8 Cara Cek Resi JNE Reguler Akulaku Cepat & Lengkap 2024

Cara Cek Resi JNE Reguler Akulaku – Proses pembelian paket barang melalui aplikasi e-commerce, tentu mengirim barang tersebut harus menggunakan jasa pengirim salah satunya yaitu JNE. Karena Akulaku sudah bekerja sama dengan pihak JNE untuk mengirimkan paket barang yang telah dibeli pada toko-toko tertentu.

Perlu kalian ketahui bahwa Akulaku tidak hanya menyediakan pinjaman uang online saja loh, terdapat beberapa fitur pembelian barang sehari-hari. Karena pada umumnya adalah Akulaku penyedia pembelian barang seperti aplikasi e-commerce lainnya, hanya saja Akulaku ternama dengan limit paylater terlalu besar.

Sebelum mengecek lokasi paket barang, kalian harus mendapatkan kode resi terlebih dahulu melalui aplikasi Akulaku. Sebenarnya untuk mengecek resi JNE sama seperti cek resi J&T pada aplikasi Akulaku, hanya saja berbeda dengan jasa pengiriman dan nomor resi berbeda.

Agar proses pengecekan lokasi pengiriman paket barang kalian menggunakan JNE membutuhkan alat bantuan antara lain bisa mengecek malalui website resmi, website cek resi, dan menggunakan aplikasi Akulaku. Bagi pengguna baru Akulaku yang baru saja membeli paket barang dan ingin mengetahui lokasi barang, berikut dibawah ini penjelasan lebih lengkapnya.

Cara Mendapatkan Kode Resi JNE Reguler Akulaku

Sebelum mengecek resi JNE Reguler, sebaiknya mendapatkan kode resi tersebut terlebih dahulu. Kode resi adalah nomor yang diberikan oleh jasa ekspedisi atas paket yang dikirimkan, selain itu nomor tersebut berfungsi sebagai nama atau identitas dari paket tersebut.

Sebenarnya untuk mendapatkan kode resi JNE pada Akulaku terletak pada menu pengiriman dan nantinya akan terlihat kode pengiriman yang dapat digunakan untuk mengetahui lokasi barang. Kode resi JNE bisa dikirimkan atau diberikan melalui penjual ataupun jasa pengiriman, apabila masih bingung dengan pembahasan diatas silahkan baca dibawah ini untuk mengetahui caranya lebih jelas.

1. Buka Aplikasi Akulaku

MENGETAHUI LOKASI BARANG

Untuk mendapatkan kode resi JNE di Akulaku, sebaiknya membuka aplikasi Akulaku terlebih dahulu dan pastikan sudah memiliki akun terdaftar.

2. Masuk Profil

MENGETAHUI LOKASI BARANG

Pada halaman utama silahkan pilih menu Profil untuk mengetahui barang yang sedang dikirim.

3. Masuk Pengiriman

cara cek resi jne reguler akulaku

Jika sudah berada pada halaman profil, nantinya akan mendapatkan notifikasi seperti pada menu Pengiriman adanya angka diatasnya. Contohnya seperti gambar diatas.

4. Buka Rincian Pengiriman

cara cek resi jne reguler akulaku

Akan terlihat beberapa barang yang sedang dikirim, silahkan pilih salah satu barang setelah itu klik Rincian Pengiriman.

5. Salin Nomor Resi

cara cek resi jne reguler akulaku

Nantinya akan telihat nomor resi serta mendapatkan informasi jasa pengiriman ekspedisi menggunakan apa saja lalu melihat status pengiriman terbaru. Jika sudah silahkan klik Salin.

Cara Cek Resi JNE Reguler Akulaku

Setelah mendapatkan kode resi JNE Reguler, selanjutnya kalian harus mengetahui lokasi pengiriman agar paket barang dijamin aman dan dipastikan sedang dikirim. Sebenarnya untuk mengetahui lokasi lebih detail bisa menggunakan website resmi JNE serta website lain untuk mengecek resi.

Selain itu kalian juga bisa memanfaatkan aplikasi Akulaku untuk mengetahui lokasi paket barang yang dikirim oleh jasa pengiriman, hanya saja pada fitur tersebut tidak lengkap dan diberikan informasi mengenai keberadaan daerah saja. Biar pengguna Akulaku lebih puas dan percaya, silahkan gunakan cara-cara dibawah ini.

1. Melalui Website Resmi JNE

Langkah yang pertama adalah bisa memanfaatkan kelebihan teknologi dari jasa pengirim JNE yaitu mengecek Resi Reguler melalui website resmi. Untuk pelanggan baru mungkin bisa memanfaatkan hal ini, berikut dibawah ini adalah caranya.

  • Pertama-tama kalian harus menyiapkan perangkat HP, Laptop, ataupun Komputer dan dipastikan sudah terhubung dengan koneksi jaringan internet.
  • Berikutnya membuka aplikasi Browser contohnya Google, Firefox, dan masih banyak liannya. Selanjutny mengujungi website resmi JNE dengan cara klik Disini.
cara cek resi jne reguler akulaku
  • Jika sudah berada pada halaman utama website JNE Reguler, silahkan masukkan kode resi yang didapatkan pada aplikasi Akulaku ataupun penjual. Apabila sudah benar kode resi tersebut, silahkan klik Search.
  • Nantinya akan mendapatkan informasi mengenai lokasi pengiriman paket barang kalian menggunakan jasa pengirim JNE Reguler dengan tepat.

2. Melalui Website Lain

Website selanjutnya yang digunakan untuk mengecek resi paket barang kalian adalah cekresi.com,sebenarnya terdapat website lain lagi tapi untuk terhindar adanya tindakan kejahatan silahkan ikuti arahan kami saja. Berikut dibawah ini adalah langkah-langkah yang benar untuk cek resi JNE Reguler Akulaku.

  • Pastinya untuk langkah pertama adalah membutuhkan perangkat HP ataupun Laptop dan dipastikan sudah terhubung dengan koneksi jaringan stabil.
  • Selanjutnya bisa membuka menu Browser untuk mengakses website cek resi, silahkan klik Disini untuk lebih aman.
cara cek resi jne reguler akulaku
  • Jika sudah mendapatkan kode resi, silahkan pastekan atau isikan format pada kolom masukkan nomor resi. Jika sudah klik Cek Resi.
  • Terakhir akan mendapatkan informasi seputar pengiriman paket barang di Akulaku dengan lengkap dan tepat.

3. Melalui Aplikasi Akulaku

Pihak Akulaku sebenarnya sudah menyediakan fitur untuk melacak keberadaan paket barang yang telah dibeli, tapi terkadang fitur tersebut tidak tepat. Maka dari itu pengguna Akulaku bisa memanfaatkan dua cara diatas.

Apabila pengguna Akulaku tertarik dengan cara ini, silahkan ikuti langkah-langkah pada pembahasan diatas untuk mendapatkan kode resi. Cara tersebut sama seperti mengecek keberadaan lokasi paket barang Akulaku.

Kesimpulan

Nah, jadi kesimpulannya adalah apabila membeli barang di Akulaku lalu status barang tersebut sudah dikirim, sebaiknya gunakan website atau kelebihan dari jasa pengirim. Karena akan lebih akurat dibandingkan menggunakan aplikasi Akulaku secara langsung.

Sekian pembahasan dari iteachandroid.com mengenai Cara Cek Resi JNE Reguler Akulaku. Nantikan informasi selanjutnya mengenai aplikasi Akulaku lainnya, semoga pembahasan kali ini bermanfaat untuk pengguna Akulaku yang sedang mencari-cari lokasi paket barang.

Tinggalkan komentar